Mikrotik – Disini saya akan menulis informasi Setting Mikrotik dengan mudah, Tujuan atau inti dari artikel ini adalah agar mikrotik dapat digunakan di rumah, sekolah, dan sebagainya. Ketika anda membeli mikrotik tentu saja belum ada settingan sama sekali atau kosongan. Apa sih Fungsi Mikrotik itu ?
Fungsi Mikrotik
Banyak sekali fungsi mikrotik, diantaranya adalah mikrotik sebagai DHCP Server, Sebagai Brige, Firewall, dan sebagainya. Saya akan jelaskan fungsinya satu-persatu dahulu.
1. Mikrotik sebagai DHCP Server
Fungsi ini harus ada dalam sebuah jaringan, Contoh saja ketika anda mengkonekkan wifi harus menggunakan ip address, ketikkan DHCP Server dinonaktifkan maka anda harus mengetikkan ip address secara manual, itulah fungi dari DHCP Server. Anda dapat membuatnya di Address Pool pada mikrotik.
2. Mikrotik Sebagai Bridge
Bridge berarti jembatan, maka fitur ini berfungsi menghubungkan port menjadi 1
3. Mikrotik Sebagai Firewall
Setting Mikrotik
- Sambungkan kabel adaptor ke mikrotik
- Port 1 dalam mikrotik sambungkan ke modem dengan kabel utp (lan)
- Koneksikan komputer ke mikrotik menggunakan lan
Ubah nama port dalam Mikrotik
Pemberian IP Mikrotik
- Klik menu IP > DHCP Client > klik tanda + > untuk interfacenya pilih modem > klik OK.
- Klik menu IP > Addresses > klik tanda + > untuk address isikan 192.168.5/24, untuk interface pilih Lan > klik OK
Leave a Reply